Salam hangat kembali bagi para pengunjung setia studyonsunday.blogspot.com, kembali saya menulis pada kategori bahasa pemrograman php. Dalam artikel saya kali ini saya akan membahas mengenai sebuah program upload atau mengunggah data binary dengan bahasa pemrograman php dan kemudian disimpan dalam suatu folder, dalam pembuatan upload kali ini saya akan membuatnya tanpa menggunakan koneksi database, oke langsung saja saya akan menjelaskan pembuatannya:
Buka editor text kesayangan anda, saya sendiri menggunakan Adobe Dreamweaver CS3
Buat dokumen baru dengan ekstensi php
Kemudian ketikan kode berikut:
<?php @$nama=$_FILES['upload']['name']; @$almt=$_FILES['upload']['tmp_name']; @$move=move_uploaded_file($almt, "file/".$nama); ?> <html> <head> <title>Upload Data Dengan PHP</title> </head> <body> <h1>Upload</h1> <form action="" method="post" enctype="multipart/form-data"> <table> <tr> <td>File</td> <td><input type="file" name="upload" /></td> </tr> <tr> <td></td> <td><input type="submit" /></td> </tr> </table> </form> </body> </html>
Kemudian simpan dengan nama Upload.php
Buatlah sebuah folder baru dengan nama "file" tanpa tanda petik pada lokasi yang sama dengan Upload.php, folder file nantinya akan digunakan untuk menyimpan data yang di upload
Jalankan Upload.php melalui web browser (Mozila Firefox)
Gambar : tampilan program
Demikian artikel saya yang sederhana kali ini anda dapat mengembangkan program di atas agar lebih dinamis, semoga artikel ini bermanfaat dan tunggu artikel - artikel saya yang berikutnya.
0 Comments:
Post a Comment